Batu Baginde

Batu Baginde terletak di Kecamatan Membalong berjarak sekitar 70 Km dari kota Tanjungpandan. Batu Baginde adalah bebatuan yang menjulang tinggi sehingga menyerupai sebuah bukit dengan ketinggian ratusan meter dari permukaan tanah disekitarnya. Batu Baginde dianggap...

Kampung Bali Giri Jati

Kampung Bali Giri Jati terletak di Kecamatan Sijuk sekitar 27 Km dari Tanjungpandan. Kampung Bali adalah pemukiman transmigrasi asal Bali yang telah tinggal menetap di Belitung dan masih mempertahankan budaya dan identitasnya sebagai orang Bali meskipun mereka juga...

Pantai Penyaeran

Pantai Penyaeran terletak di Desa Sijuk Kecamatan Sijuk, berjarak sekitar 34 Km dari Kota Tanjungpandan. Pantai ini memiliki ciri khas pasir putih dan garis pantai yang landai dengan lebar sekitar 15 m disaat air surut membuat Pantai Penyaeran sangat cocok untuk...

Pulau Lengkuas

Pulau Lengkuas merupakan pulau yang berdekatan dengan objek wisata Pantai Tanjung Kelayang. Jarak tempuh dari Pantai Tanjung Kelayang menuju pulau tersebut dengan perahu mesin memakan waktu 30 menit. Objek wisata ini berada di Kecamatan Sijuk. Dalam perjalanan menuju...

Pantai Tanjung Pendam

Pantai Tanjung Pendam berada di Kecamatan Tanjungpandan, dari pusat kota Tanjungpandan sejauh 0 Km. Bagi wisatawan yang menginap di Kota Tanjungpandan akan sangat mudah menempuhnya dengan berjalan santai sambil menikmati suasana Kota Tanjungpandan tak terasa sudah...

Makan Depati Bahrin

Makam ini terletak di desa Kimak Kecamatan Merawang. Lokasi ini dapat ditempuh sekitar 30 menit dari Kota Sungailiat. Depati Bahrin adalah salah seorang pahlawan Bangka yang menentang penjajahan Belanda. Kuburan di bawah pohon durian yangn sangat besar ini merupakan...